Mengenal Pentingnya Susu Pertumbuhan untuk Anak

susu pertumbuhan

Pada usia tumbuh kembang si kecil, antara 1 hingga 3 tahun, mereka masih membutuhkan nutrisi dari susu. Karena, susu adalah minuman dengan kandungan nutrisi yang lengkap bagi mereka. Kini, telah hadir susu pertumbuhan yang bisa mam berikan kepada mereka. Tujuannya yaitu untuk mengoptimalkan tumbuh kembang si kecil.

Susu adalah minuman yang kaya akan kalsium. Bahkan, kandungan kalsium yang ada pada susu jauh lebih besar dibandingkan makanan maupun minuman lainnya. Kalsium sangat penting untuk tumbuh kembang anak. Karena, nutrisi ini dapat menguatkan dan menyehatkan tulang dan gigi.

Selain kalsium, susu juga dilengkapi dengan kandungan nutrisi penting lainnya. Misalnya seperti vitamin D yang membantu tubuh untuk mengoptimalkan penyerapan kalsium. Dengan begitu, tulang dan gigi si kecil akan jauh lebih sehat dan kuat.

susu pertumbuhan
susu pertumbuhan

Tidak hanya itu saja, nutrisi juga diperkaya oleh protein dan juga zat besi. Itulah kenapa, seorang dokter anak dan ilmuwan dari Toronto, Dr Jonathan Maguire, menyatakan bahwa anak wajib meminum susu setiap hari. Mennurutnya, si kecil harus mendapatkan asupan 2 gelas susu setiap hari.

Rutinitas meminum susu, menurut Dr Jonathan juga harus diimbangi dengan mengonsumsi makanan yang kaya akan zat besi. Zat besi sendiri merupakan salah satu nutrisi penting yang bagus untuk perkembangan otak balita.

Optimalkan Tumbuh Kembang Anak dengan Susu Wyeth

Tumbuh kembang anak berbeda di setiap fase pertumbuhan. Untuk memastikan si Kecil tumbuh dengan optimal, diperlukan nutrisi dan stimulasi yang tepat. Stimulasi sebaiknya diberikan sesuai dengan usia dan rutin, sedangkan nutrisi bisa diberikan dalam bentuk makanan bergizi dan dilengkapi dengan susu pertumbuhan untuk anak usia di atas 1 tahun.

Wyeth Nutrition hadir dengan produk varian susu S-26 GOLD, yaitu S-26 Procal GOLD ( Susu Pertumbuhan untuk anak 1 -3 tahun) dan S-26 Promise GOLD (susu bubuk untuk anak 3 tahun ke atas) untuk mendukung kebutuhan nutrisi si Kecil. S-26 Procal GOLD dan S-26 Promise GOLD dengan formula MULTIEXCEL™ αLipids System® membantu Mam mendukung potensi si Kecil dan kemampuan belajarnya yang progresif agar Dari Belajar Jadi Hebat.

Nah, itulah beberapa hal penting yang wajib Anda ketahui terkait susu pertumbuhan yang bagus untuk anak. Semoga bermanfaat dan menambah wawasan parenting Anda agar anak tumbuh sehat dan cerdas.

Recommended Articles