Keuntungan Menggunakan Kartu Khusus Internet Smartfren 4G LTE

apn smartfren 4g

apn smartfren 4gSmartfren merupakan salah satu operator seluler berbasis CDMA yang saat ini menjadi sangat populer digunakan banyak orang. Jaringan yang sangat luas serta harga paket kuota yang sangat terjangkau, selain itu juga smartfren telah memproduksi berbagai macam produk seperti smartphone yang di beri nama andromax serta mifi 4g Lte.

Maka tidak heran bahwa smartfren menjadi pilihan banyak orang. Produk – produk smartfren tentunya sangat berbeda dari produk – produk lainnya salah satunya adalah mifi 4g yaitu router untuk membantu anda terkneksi ke internet dengan smartphone anda yang dapat digunakan hingga 32 pengguna dalam waktu bersamaan. Selain itu juga di smartfren ada kartu sim yang khusus untuk internetan, nah berikut ini saya akan paparkan beberapa keuntungan dari apn smartfren kartu khusus internetan.

1. Jaringan Paling Luas

Apn smartfren memiliki jaringan yang paling luas di seluruh indonesia, dengan begitu anda tidak perlu khawatir lagi, selain itu juga smartfren telah menggunakan jaringan 4g LTE yang merupakan jaringan yang paling cepat dari generasi sebelumnya dan sangat luas di seluruh indonesia. Dengan adanya jaringan 4g ini anda dapat mengakses internet dengan sangat nyaman dan tentunya cepat sekali apalagi bila untuk mendownload berbagai macam file di internet.

2 . Tanpa Repot

Dengan menggunakan kartu khusus internet anda tentunya tidak akan repot – repot lagi membeli paket internet. Karena kartu khsusus internet ini pada saat anda membeli pulsa smartfren maka anda tidak perlu lagi membeli paket internet karena pulsa yang anda beli telah menjadi kuota internet. Dengan begitu pastinya akan sangat mudah sekali untuk mengakses internet

3. Kuota Lebih Besar Dan Terjangkau

Untuk keunggulan yang terakhir adalah kuota untuk isi ulang pun sangat berlimpah sekali apalagi anda akan mendapatkan bonus 500mb apabila anda mengisi pulsa minimal Rp.20.000 ( dengan maksimal melakukan 12 kali isi ulang selama 12 bulan. Selain itu harga – harga paket yang di tawarkan sangatlah terjangkau serta kuota yang sangat berlimpah sehingga anda tidak perlu khawatir kehabisan kuota.

Recommended Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *